
Al Baqarah Ayat 81-90 Hafalan Membaca Dan Mendengarkan
Mishary Rashed Al-Afasy Kredit By Aplikasi Android iQur,an Pro Berikut ini beberapa cara mengahfal Al-Qur’an dengan mudah, cepat dan lancar: 1. Niat Ikhlas Karena Allah 2. Mulai Dari Sekarang 3. Baca Berulang-Ulang dan dengarkan berulang-ulang 4. Menyetorkan Hafalan Dihadapan Qori Yang Lebih Mahir 5. Menghafal Pada Waktu Terbaik untuk Menghafal 6. Tidak Menghafal banyak sekaligus 7. Menghafal Dengan Metode Yang Paling Cocok Dengan Anda 8. Mengulangi Hafalan Setiap Waktu Sholat 9. Meluangkan Waktu Khusus Untuk Mengulang Hafalan 10.Banyak Berdoa Firman Allah, “Apabila dibacakan al-Quran, perhatikanlah dan diamlah, maka kalian akan mendapatkan rahmat.” (QS. al-A’raf: 204). Qori : Mishary Rashed Al-Afasy